Assalamu'alaikum.wr.wb..
Blog ini saya buat sebagai tugas dari salah satu dosen saya. Saya akan membahas sedikit tentang "Structure Query Language".
Blog ini saya buat sebagai tugas dari salah satu dosen saya. Saya akan membahas sedikit tentang "Structure Query Language".
Selamat membaca ya.. ;)
SQL adalah singkatan dari Structured Query Language yaitu bahasa (language) yang digunakan untuk mengakses data di dalam
sebuah database sistem relasional. Dengan SQL, kita dapat
mengakses database, menjalankan query untuk mengambil data dari
database, menambahkan data ke database, menghapus data di dalam
database, dan mengubah data di dalam database.
1. DDL atau Data Definition Language
DDL merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan pendefinisian suatu struktur database, dalam hal ini database dan table. Perintah SQL yang termasuk dalam DDL antara lain :
DML merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan manipulasi atau pengolahan data atau record dalam table. Perintah SQL yang termasuk dalam DML antara lain :
DCL merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan pengaturan hak akses user, baik terhadap server, database, table maupun field. Perintah SQL yang termasuk dalam DCL antara lain :
Berikut ini adalah contoh menggunakan sebuah aplikasi SQL server
Hal pertama yang perlu dilakukan yaitu pastikan aplikasi tersebut sudah terinstall oleh komputer kita dong..
Buka program sql query nya dahulu
kemudian klik kanan pada database pada object explorer, Pilih New Database
Maka muncul
Pada bagian database name, diisi dengan nama dan nim masing-masing
Jika sudah klik OK
Kemudian cek pada folder database, pastikan databse yang dibuat telah terbentuk.
Klik kanan database nim, Pilih New Query
sttpln.ac.id
SQL SERVER adalah sistem manajemen database relasional (RDBMS)
yang dirancang untuk aplikasi dengan arsitektur client/server. Istilah
client, server, dan client/server dapat digunakan untuk merujuk kepada
konsep yang sangat umum atau hal yang spesifik dari perangkat keras atau
perangkat lunak. Pada level yang sangat umum.
CLIENT adalah setiap komponen dari sebuah sistem yang meminta layanan atau sumber daya (resource) dari komponen sistem lainnya.
SERVER adalah setiap komponen sistem yang menyediakan layanan atau sumber daya ke komponen sistem lainnya.
Kegunaan dan fungsi SQL itu sendiri, yaitu :
- SQL memungkinkan anda mengakses dan memanipulasi database
- Dapat mengeksekusi query terhadap database
- Dapat mengambil data dari database
- Dapat menyisipkan catatan dalam database
- Dapat memperbarui catatan dalam database
- Dapat menghapus catatan dari database
- Dapat membuat database baru
- Dapat membuat tabel baru dalam database
- Dapat membuat prosedur yang tersimpan dalam database
- Dapat membuat pemandangan dalam database
- Dapat mengatur hak akses pada tabel, prosedur, dan pandangan
1. DDL atau Data Definition Language
DDL merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan pendefinisian suatu struktur database, dalam hal ini database dan table. Perintah SQL yang termasuk dalam DDL antara lain :
- CREATE
- ALTER
- RENAME
- DROP
DML merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan manipulasi atau pengolahan data atau record dalam table. Perintah SQL yang termasuk dalam DML antara lain :
- SELECT
- INSERT
- UPDATE
- DELETE
DCL merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan pengaturan hak akses user, baik terhadap server, database, table maupun field. Perintah SQL yang termasuk dalam DCL antara lain :
- GRANT
- REVOKE
Berikut ini adalah contoh menggunakan sebuah aplikasi SQL server
Hal pertama yang perlu dilakukan yaitu pastikan aplikasi tersebut sudah terinstall oleh komputer kita dong..
Buka program sql query nya dahulu
kemudian klik kanan pada database pada object explorer, Pilih New Database
Maka muncul
Pada bagian database name, diisi dengan nama dan nim masing-masing
Jika sudah klik OK
Kemudian cek pada folder database, pastikan databse yang dibuat telah terbentuk.
Klik kanan database nim, Pilih New Query
Tulis program berikut untuk membuat tabel barang
CREATE TABLE barang (
kode_barang char (6),
nama_barang varchar (25),
satuan_barang varchar (20),
stok_barang numeric (4),
);
Kemudian blok program tersebut, lalu debug (untuk cek apakah ada kesalahan pada program tersebut)
Tampilan setelah running
Stop debug
Selanjutnya blok lagi dan Pilih execute
Tulis program ini di bawahnya
select *from barang; (untuk menampilkan tabel yang dibuat)
blok program tersebut, Pilih execute
Untuk membuat tabel baru, Pilih tabel suplier
Tulis dibawahnya saja, kita tidak perlu membuat yang baru
Caranya sama seperti membuat tabel sebelumnya (tabel barang), tetapi hanya berbeda pada bagian program.
Tulis program untuk membuat tabel suplier
CREATE TABLE suplier (
kode_suplier char(10),
nama_suplier char(6),
telp_suplier char(6),
);
Foreign key adalah untuk menghubungkan antar tabel, bisa lebih dari 1 (satu), berguna untuk menampilkan tabel yang lain.
Primary key => hanya bisa 1 pada suatu tabel, unik beda dari yang lain
Untuk menentukan primary key, gunakan sourcecode berikut :
constraint pk_barang primary key (kode_barang)
Sourcecode untuk memanggil primary key
ALTER TABLE barang ADD CONSTRAINT pk_kodebarang UNIQUE (kode_barang);
Source code untuk tabel Barang
CREATE TABLE barang (
kode_barang char(6),
nama_barang varchar(25),
satuan_barang varchar(20),
stok_barang numeric(4),
);
select * from barang;
ALTER TABLE barang ADD CONSTRAINT pk_kodebarang UNIQUE (kode_barang);
Source code untuk tabel Suplier nya..
CREATE TABLE suplier (
kode_suplier char(10),
nama_suplier char(6),
telp_suplier char(6),
constraint pk_suplier primary key (kode_suplier)
);
select * from suplier;
ALTER TABLE suplier ADD CONSTRAINT pk_suplier UNIQUE (kode_suplier);
Source code untuk tabel Pasok
CREATE TABLE pasok(
kode_pasok char (10),
kode_barang char(6),
kode_suplier char(10),
tanggal_pasok date,
jumlah_pasok numeric,
);
sttpln.ac.id
Reference :
http://destwentyo.blogspot.co.id/2013/03/pengertian-sql.html
http://indonesiahosting.org/pengertian-sql-server-dan-kegunaannya/
http://www.mandalamaya.com/pengertian-sql-dan-jenis-jenis-perintah-sql/
http://destwentyo.blogspot.co.id/2013/03/pengertian-sql.html
http://indonesiahosting.org/pengertian-sql-server-dan-kegunaannya/
http://www.mandalamaya.com/pengertian-sql-dan-jenis-jenis-perintah-sql/
http://hellobeautifulthings.blogspot.co.id/2013/12/pengertian-dan-fungsi-sql-server.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar